Dalam menjalankan usaha bengkel, pengelolaan kas sangat menentukan perkembangannya. Mengelola pemasukan dan pengeluaran bengkel jadi penting untuk menentukan langkah untuk apa uang digunakan.
Pengaturan pemasukan untuk pengeluaran mennetukan perputaran arus kas bengkel. Yaitu arus masuk dan arus keluar kas, atau setara kas. Laporan arus kas menginformasikan dari mana uang kas diperoleh peusahaan, dan bagaimana membelanjakannya.